Search

IHSG Merah, 4 Saham Ini Mampu Meroket hingga 26% - CNBC Indonesia

Jakarta, CNBC Indonesia- Sebanyak empat saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatatkan penguatan signifikan hingga di atas 20% pada perdagangan Kamis kemarin (19/12/2019) di tengah Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang terkoreksi 0,59% di level 6.249,93.

Data perdagangan BEI mencatat, IHSG ditutup minus 0,59% dengan catatan nilai transaksi harian sebesar Rp 7,98 triliun dan volume perdagangan 17,04 miliar saham. Sebanyak 180 saham menguat tapi 210 saham ambles sementara sisanya 173 saham stagnan.

Investor asing tercatat keluar (net sell) dari pasar modal Indonesia setelah dalam 2 hari terakhir membukukan beli bersih (net buy). Kamis kemarin, asing keluar Rp 261,89 miliar di semua pasar, khusus di pasar reguler asing melepas Rp 126,1 miliar.


Adapun empat saham yang justru 'menggila' tersebut yakni PT Sky Energy Indonesia Tbk (JSKY), PT Trinitan Metals and Minerals Tbk (PURE), PT Pelat Timah Nusantara Tak (NIKL) dan PT Indofarma Tak (INAF).

Let's block ads! (Why?)



Bisnis - Terkini - Google Berita
December 20, 2019 at 07:19AM
https://ift.tt/2sOH5jD

IHSG Merah, 4 Saham Ini Mampu Meroket hingga 26% - CNBC Indonesia
Bisnis - Terkini - Google Berita
https://ift.tt/34Gk0OK
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "IHSG Merah, 4 Saham Ini Mampu Meroket hingga 26% - CNBC Indonesia"

Post a Comment

Powered by Blogger.